Selasa, 16 April 2013

PENUTUPAN KKN TEMATIK KEAKSARAAN DASAR DI DESA KARANGSARI KEC BANTUR KAB MALANG

Penutupan KKN Tematik Keaksaraan Dasar dilaksanakan pada hari Jumat tanggal 12 April 2013. Acara tersebut dihadiri oleh Kepala Desa, Perangkat Desa, Tim KKN Tematik Keaksaraan Universitas Brawijaya, Peserta KKN, Tutor Lokal dan Perwakilan Warga Belajar Desa Karangsari Kec Bantur Kab Malang. 
KKN Tematik Keaksaraan Dasar yang telah dilaksanakan di Desa Karangsari Kec. Bantur Kab Malang diikuti oleh 6 orang mahasiswa dari Universitas Brawijaya, 8 orang  tutor lokal  dan 160 orang Warga Belajar di Desa Karangsari.


Pembukaan Acara oleh MC Mahasiswa Peserta KKN Tematik Keaksaraan  Dasar : Nuzulul Isvani

Peserta yang hadir dalam Acara Penutupan KKN Tematik Keaksaraan Dasar (Mahasiswa, Tutor Lokal, Perwakilan Warga Belajar dan Tokoh Masyarakat)  

Sambutan oleh Ketua Pelaksana KKN Tematik Keaksaraan Dasar : Ir Agus Tumulyadi, MP

Sambutan oleh Kepala Desa Karangsari: Bapak Samsul

Suasana acara Penutupan KKN Tematik Keaksaraan Dasar
Penyerahan secara simbolik sertifikat Warga Belajar dan Tutor dari Tim KKN  Tematik Keaksaraan Dasar kepada Kepala Desa

Penyerahan secara simbolik sertifikat Warga Belajar dan Tutor dari Kepala Desa kepada Perwakilah Tutor Lokal

Penyerahan secara simbolik sertikat warga belajar dari tutor kepada perwakilan warga belajar

Foto Bersama Kepala Desa, Peserta KKN, Tutor Lokal, Perwakilan Warga Belajar dan Tim KKN Tematik Keaksaraan Dasar Universitas Brawijaya


Tidak ada komentar:

Posting Komentar